Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Hadir Dalam Kegiatan Poskesdes.

    Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Hadir Dalam  Kegiatan Poskesdes.



    CIREBON - Sinegritas TNI - POLRI, Dalam meningkatkan serta  mensukseskan program pemerintah di bidang kesehatan   khususnya anak Balita di Desa, Bhabinkamtibmas Desa Tegalgubug Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Aipda Makmud bersama Babinsanya ikut berperan serta dalam kegiatan Poskesdes (Pos kesehatan Desa)  yang ada  di desa Binaannya yaitu Desa Tegalgubug,  dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas Desa Tegalgubug bersama Babinsanya  ikut memonitor serta membantu bidan Desanya, untuk menginformasikan kepada masyarakat yang mempunyai Balita agar selalu di periksakan ke Poskesdes agar Balita sehat dan kuat,  namun Bhabinkantibmas selalu  menyampaikan informasi  kepada warga tentang TPPO (Tindak Pidana Perdagang Orang), Selasa (01-08-2023).

    Plt.Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon AKP Akmadi  SH MH menyampaiakan bahwa Bhabinkamtibmas sebagai  ujung tombak Kepolisian yang tentunya tugas semua pungsi di embannya sehingga dalam pelaksanaan di Desa Bhabinkamtibmas selalu menghadapi segala macam problema  maupun program program yang ada di masyarakat tersebut, bukan hanya di bidang Binkamtibmas saja namun kegiatan di bidang kesehatan seperti adanya kegiatan Poskesdes tersebut Bhabinkamtibmas selalu hadir dan ikut berperan serta sehingga kehadiran Bhabinkamtibmas tersebut sangat di rasakan oleh masyarakat sehingga Polri akan selalu  dekat dan di Cintai masyarakat, dan dalam setiap kegiatan selalu bersama sama bersama Babinsanya sebagai bentuk Sinegritas TNI - POLRI yang selalu hadir guna menciptakan Kamtibmas yang aman kondusip.

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Pabedilan Polresta Cirebon Sampaikan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Monitor...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polresta Cirebon Raih Penghargaan Kepatuhan Standar Pelayanan Publik dari Ombudsman RI
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara 17-an
    Irjen TNI Terima CC Wakil Kepala Staf Gabungan Pasukan Beladiri Jepang
    Jaga Kondusiiftas, Polsek Lemahabanag Polresta Cirebon Laksanakan Ops Pekat Miras
    Polresta Cirebon Berikan Makan Bergizi Gratis kepada Siswa Sekolah
    Kapolsek Gebang Akp. Wawan Hermawan, S.H beserta Anggota Monitoring giat Survei Status Gizi Indonesia ( SSGI ) Di wilayah hukum Polsek Gebang Polresta Cirebon.
    Wakapolresta Cirebon Pimpin Pengamanan Aksi Unras Buruh ke Kantor Bupati Cirebon
    Dalam Rangka Ops Pekat Lodaya, Piket Bhabinkamtibmas Polsek Karangsembung Pastikan Kamtibmas Di Malam Hari, Cek Siskamling Yang Dilaksanakan Warga
    Polsek Babakan Sambang dan silaturahmi Kamtibmas ke Lembaga Pendidikan Keterampilan (LPK) PT. ARNI FAMILY Termasuk Desa  Kudukeras Kec. Babakan Kab. Cirebon
    Polresta Cirebon Berikan Makan Bergizi Gratis kepada Siswa Sekolah
    Jaga Kondusiiftas, Polsek Lemahabanag Polresta Cirebon Laksanakan Ops Pekat Miras
    Kapolresta Cirebon Tegaskan Persiapan Keamanan Menjelang Masa Tenang Pilkada Serentak 2024
    Personil Polsek Karangsembung Monitoring Pengamanan Giat Pungut Suara di TPS Desa Kalimeang
    Polsek Babakan Sambang dan silaturahmi Kamtibmas ke Lembaga Pendidikan Keterampilan (LPK) PT. ARNI FAMILY Termasuk Desa  Kudukeras Kec. Babakan Kab. Cirebon
    Patroli dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon  bersama Masyarakat di Desa Kalipasung
    Kontrol Pom Bensin dan Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Cegah Kejahatan Dan Gangguan Kamtibamas Malam Rutin Laksanakan Patroli
    Bhabinkamtibmas Cek Pos Kamling Hadir di Tengah-tengah Masyarkat Demi Menciptakan Situasi yang Kondusif

    Ikuti Kami