Menampung masukan dan keluhan dari masyarakat, Kapolsek Pabuaran menggelar jumat curhat bersama tomas dan warga desa kubangdeleg

    Menampung masukan dan keluhan dari masyarakat, Kapolsek Pabuaran menggelar jumat curhat bersama tomas dan warga desa kubangdeleg

     

    KAB. CIREBON -  Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman , SIK, MH melaui Kapolsek karangsembung AKP Agus Hermawan, SH MH mengatakan, jumat curhat merupakan sarana yang diberikan kepada masyarakat yang ingin menyampaikan berbagai masalah yang berkaitan dengan layanan kepolisian maupun gangguan kamtibmas yang terjadi di masyarakat,  sehingga permasalahan yang terjadi dapat diselesaikan bersama dengan mudah, Jum'at (06/10/2023).

    “Jumat curhat ini untuk menampung keluhan masyarakat desa kubangdeleg hususnya 
    terhadap kepolisian. Bebas mau menyampaikan apapun yang berkaitan dengan layanan kepolisian maupun gangguan kamtibmas yang terjadi di masyarakat, ” tutur Kapolsek karangsembung.

    Setiap anggota jajaran Polsek karangsembung   - Polresta Cirebon membuka layanan Jum'at curhat dan akan meningkatkan dengan menyambangi desa tertentu untuk mendengar curhatan masyarakat,
    Kegiatan ini dilakukan rutin setiap seminggu sekali  dengan melibatkan masyarakat secara langsung.

    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek karangsembung Polresta Cirebon Intensifkan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas. Hadiri Acara Maulid Nabi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panen dan Tanam Padi Bersama, Dorong Ketahanan Pangan Nasional di Merauke
    Panglima TNI Berikan Pengarahan pada Apel Danrem Dandim Terpusat Tahun 2024
    Tim Voli Putra Putri Polda Jatim Raih Tiket Babak Final di Kapolri Cup 2024
    Raih Sertifikat TedQual dari UNWTO, Pariwisata Trisakti Mendunia!

    Ikuti Kami