Ciptakan Rasa Aman Polsek Sedong Melakukan Pengaturan Lalulintas

    Ciptakan Rasa Aman Polsek Sedong Melakukan Pengaturan Lalulintas

    CIREBON - Personil Polsek Sedong Polresta Cirebon Aipda Tarjim bersama Brigadir Susento dan Briptu Yoggi Iskandar melaksanakan Pengaturan lalulintas diPerempatan jalan Pasar Sedong tepatnya Desa Sedonglor Kecamatan Sedong Kabupaten Cirebon.
    Selasa. (01/08/2023) 

    Setiap hari khusus nya Pagi mobilitas masyarakat dipasar Sedong dan perempatan Puskesmas Sedong meningkat dari waktu biasa, untuk itu personil Polsek Sedong melakukan giat pengaturan lalulintas untuk mengatur dan menyebrang kan warga yang lalu lalang melewati perempatan jalan tersebut dan masyarakat merasa aman dan nyaman melakukan aktifitas di pasar selain mencegah terjadinya kecelakaan. 

    Kapolresta Cirebon Kombes. Pol. ARIF BUDIMAN, S.I.K, MH. melalui Kapolsek Sedong AKP UJANG SARIFUDIN, SH. mengatakan Anggota Polisi harus bisa hadir disetiap kegiatan masyarakat terutama keramaian guna antisipasi gangguan kamtibmas, mengurai setiap kerawanan dengan kehadiran Polisi atau Police Hazard (PH) sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman serta meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri. 

    polri polrestacirebon kapolrrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Sedong Polresta Cirebon Rutin Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Tingkatkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    159 Calon Polwan Kompetensi Pangan-Kesehatan Mulai Pendidikan di Sepolwan
    Danlanud Sultan Hasanuddin Dampingi Kasau Ground Breaking Satrad Takalar
    Kepala Bakamla RI Kunjungi Markas China Coast Guard dan Konsulat Jenderal RI di Guangzhou
    Polri-TNI dan Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Gelar Patroli Besar untuk Pulihkan Keamanan di Yalimo
    3 Personel Polresta Cirebon Raih Medali Perak dan Perunggu Kejuaraan Karate Kapolri Cup
    Jaga Kondusifitas, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Sambangi Poskamling
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Unit Patroli Polsek Sumber Beri Keamanan Dan Kenyamanan Masyarakat Pada Pembeli Dan Karyawan Minimarket.
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Perbankan
    Polresta Cirebon Berikan Makan Bergizi Gratis kepada Siswa Sekolah
    Jaga Kondusifitas, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Sambangi Poskamling
    Personel Polresta Cirebon Mendapat Kenaikan Pangkat Pengabdian
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Jaga Kondusiiftas, Polsek Lemahabanag Polresta Cirebon Laksanakan Ops Pekat Miras
    Polsek Babakan Sambang dan silaturahmi Kamtibmas ke Lembaga Pendidikan Keterampilan (LPK) PT. ARNI FAMILY Termasuk Desa  Kudukeras Kec. Babakan Kab. Cirebon
    Patroli dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon  bersama Masyarakat di Desa Kalipasung
    Kontrol Pom Bensin dan Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Cegah Kejahatan Dan Gangguan Kamtibamas Malam Rutin Laksanakan Patroli
    Bhabinkamtibmas Cek Pos Kamling Hadir di Tengah-tengah Masyarkat Demi Menciptakan Situasi yang Kondusif

    Ikuti Kami